Purwokerto, 5 Oktober 2025 Program Studi Magister Ilmu Komunikasi Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) sukses menggelar kegiatan tahunan COMMday 2025 bertajuk “Welcome to the Future: Communication, Collaboration, Critical Thinking, and Creativity in the Digital Era”. Kegiatan yang berlangsung di D’Garden Hall & Resto Purwokerto ini dihadiri oleh mahasiswa, dosen, serta jajaran pimpinan FISIP Unsoed. Acara […]
Continue readingMore Tag