Magister Ilmu Komunikasi

VISI

Menjadi pusat acuan Magister Ilmu Komunikasi yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat pedesaan yang berkelanjutan di Indonesia pada tahun 2030.

MISI

  1. Menyelenggarakan kegiatan pendidikan yang melahirkan lulusan yang memiliki kredibilitas, kapabilitas, integritas dan akuntabilitas dalam ilmu pengetahuan komunikasi yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat perdesaan yang berkelanjutan
  2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian dan pegabdian masyarakat yang bersifat meningkatkan kapasitas dan pemeranan ilmu pengetahuan komunikasi yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat perdesaan yang berkelanjutan
  3. Mengembangkan kemitraan dalam pemutakhiran dan penerapan ilmu pengetahuan komunikasi pada tingkat lokal, nasional, regional, dan internasional dalam kerangka pemberdayaan masyarakat perdesaan yang berkelanjutan

PEMINATAN

Program Studi S2 MIK FISIP UNSOED memiliki tiga bidang peminatan, yakni:

  1. Hubungan Masyarakat
  2. Komunikasi Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat
  3. Studi Media dan Budaya
Scroll to top